Badai Konfilik Meningkat pada Sebuah Tahap Baru

Dalam "Vylon Descends!!" sebuah cerita baru dalam Duel Terminal dimulai. Selagi empat suku bertengkar tanpa akhir dengan yang lainnya, para tentara cahaya dan kegelapan muncul dihadapan mereka. Selagi suku-suku ini bertarung satu sama lin untuk alasan mereka masing-masing, mereka mau tidak mau terseret ke dalam pertarungan cahaya dan kegelapan.


Cahaya bersinar pada Bumi dan Api

Selagi para "Laval" berlanjut menyerang, suku para "Gem" memutuskan untuk akhirnya melawan musuh-musuh ini hingga akhir yang pahit. Tapi diantara pergulatan mereka, para "Vylon" turun dari surga.

(CAHAYA) Vylon

"Vylon Sigma"

"Vylon Epsilon"

Tinggal dalam surga, para "Vylon" setara dengan para makhluk suci bagi mereka yang tinggal di planet ini. Selagi mereka dengan normal mengawasi mengikuti kejadian-kejadian di permukaan, mereka akhirnya mulai campur tangan ketika mereka tidak bisa lagi membiarkan konflik brutal yang meningkat disana berlangsung.
Hubungan: Campur tangan pada "Gem-Knight" dan "Laval"

(TANAH) Gem-Knight

"Gem-Knight Ruby"
Ksatria dari tanah itu sendiri, berpakaian dalam kekuatan dari permata-permata. Mereka menilai keksatriaan diatas segalanya, dan membenci pertarungan yang tidak berarti, tapi dengan serangan gencar yang bertubi-tubi dari para "Laval" mengurangi jumlah mereka, mereka berdiri untuk mempertahankan teman-teman dan sekutu-sekutu mereka.

(API) Laval

"Laval the Greater"
Para "Laval" tinggal dalam Zona Laval, dimana hutan membara yang luas tumbuh. Mereka adalah orang-orang yang terobsesi dengan bertarung dari lahir, yang ada tidak lain untuk bertarung. Sebagai hasilnya, mereka memulai konflik dengan suku para "Gem" untuk kepentingan bertarung.
Hubungan: bertarung dengan "Gem-Knight"

(AIR) Gishki

"Evigishki Mind Augus"
Memiliki kekuatan yang sama seperti para "Ice Barrier", mereka adalah kelompok yang terbawa nafsu yang menggunakan "Aquamirror" untuk menjalankan ritual jahat kuno. Mencari sumber daya yang luas dari rawa-rawa para "Mist Valley", mereka memulai menyerbu tanah dari para "Gusto".
Hubungan: Menyerbu para "Gusto"

(ANGIN) Gusto

"Daigusto Gulldos"
Sebuah klan yang tinggal menggunakan angin, tinggal dalam tanah berawa yang subur sejak dahulu kala. Karena penyerbuan yang berulang-ulang dari musuh asing, mereka telah membentuk hubungan yang dalam dan ikatan yang bertahan dengan makhluk yang tinggal disana, dan keluarga dari masing-masing sisi telah berdiri tolong menolong untuk melindungi tanah yang mereka panggil rumah selama bergenerasi-generasi.

(KEGELAPAN) Steelswarm

"Steelswarm Girastag"

"Steelswarm Caucastag"

Iblis-iblis yang telah dibuang dan terkunci jauh dalam neraka ketika mereka kalah dalam pertarungan atas pemerintahan dari dunia dengan para "Vylon" di zaman kuno. Ketika segelnya rusak karena konflik-konflik di permukaan, mereka mulai berperang ke seluruh planet dalam usaha untuk mendapatkan kembali kekuatan mereka.
Hubungan: Mengganggu pada "Gusto" dan "Gishki"

Kegelapan Menyelubungi Air dan Angin

Para "Gusto" dan "Gishki" telah bertarung lagi dan lagi, tak terhitung jumlahnya. Tapi selagi keduanya bertarung, para "Steelswarm" muncul dihadapan mereka, yang memulai untuk menghancurkan dan menelan segalanya dalam pengelihatan mereka.

Ancaman dari Kegelapan Menutupi Seluruh Benua

Keempat suku menemukan diri mereka diserbu dan dijarah oleh para "Steelswarm". Dibawah sayap dari para "Vylon", mereka masuk kedalam sebuah gencatan senjata sementara untuk melawan balik.

"Steelswarm Longhorn"
Para "Steelswarm", telah merangkak keluar dari neraka, memerlukan energi dan tenaga agar mereka dapat mengkonsumsi para "Vylon" yang mana telah menyegel mereka sekali, mengamuk melintasi permukaan planet.

"Vylon Element"
Para "Vylon" membagi kekuatan dengan para ras di permukaan, kekuatan untuk melawan kembali melawan para "Steelswarm"

Mereka yang Diberikan Kekuatan

"Gem-Knight Crystal"

+

"Vylon Prism"


"Gem-Knight Prismaura"

"Laval Cannon"

+

"Vylon Stella"


"Laval Stennon"

"Gishki Noellia"

+

"Vylon Tetra"


"Evigishki Tetrogre"

"Reeze, Whirlwind of Gusto"

+

"Vylon Sphere"


"Daigusto Sphreez"

Pertikaian Langsung Antara Cahaya dan Kegelapan!

"Mereka yang kalah akan dimakan." Melawan situasi ekstrim ini, para suku berlanjut untuk bertarung dengan sengit melawan para "Steelswarm". Ketika itu muncul segalanya diatas permukaan, kelelahan dari pertarungan, akan dikonsumsi oleh "Steelswarm Hercules", "Vylon Omega" turun dari surga.

"Steelswarm Hercules"
Gelombang kejut, didukung dengan kemarahan, menghancurkan segala sesuatu disekitarnya, selagi "Steelswarm Hercules" mengonsumsi semua yang gemetar dihadapannya.

"Vylon Omega"
Dimandikan dalam cahaya dilepaskan oleh "Vylon Omega", para "Steelswarm" menghilang menjadi partikel-partikel kecil, menjadi debu melintasi medan perang.